
Dalam rangka memperluas dan mengembangkan serta memperlebar jaringan bisnis terbaru bulan November 2014 serta untuk memenuhi kebutuhan SDM PT AISIN Indonesia membutuhkan karyawan dengan posisi lowongan :
1. ENGINEERING
2. MAINTENANCE
3. QUALITY ASSURANCE
4. ACCOUNTING
5. PURCHASE ENGINEER
6. PPIC / LOGISTIC
7. INFORMATION TECHNOLOGY
8. JAPANESE INTEPRETER
9. HRD - LEGAL
10. MARKET ANALYST
Dengan ini pada bulan November 2014 PT AISIN Indonesia membuka kesempatan Lowongan Kerja Terbaru bulan November 2014 untuk lulusan terbaru dengan persyaratan dan kualifikasi sebagai berikut :
PERSYARATAN:
- Pria /Laki-laki
- Usia max 26 tahun
- Diploma (D3 - D4) & Bacelor Degree (S1)
- IPK min 2.85 (skala 4.00)
- Mayoritas berdasarkan posisi: IT, Teknik Elektro, Teknik Mesin, Teknik Industri, Akuntansi, Sastra Jepang, Hukum,
Cara Masukkan Lamaran :
Silahkan DOWNLOAD FORM pada ( http://jpc.ub.ac.id/form-pendaftaran-rekrutmen-kampus-2/ ) sertakan CV LENGKAP & KIRIMKAN KE : jpc.ub2010@gmail.com atau jpc.rekrutmen@ub.ac.id
Format : Nama Perusahaan - Posisi yg dilamar
sumber berita : JPC UB
Catatan : BATAS PENDAFTARAN SAMAPI TANGGAL 29 NOVEMBER 2014